Ragam Bahasa Sebuah Iklan Beserta Pesan Didalamnya

Jumat, 12 Oktober 2012



Sinopsis

Ada 2 orang cewek cakep yang sedang naik mobil. Tiba-tiba bannya pecah. Lalu mereka turun dari mobil, tapi bukannya berusaha ganti banny, Mereka malah berusaha minta tolong orang-orang yang lewat dengan cara angkat tangan tinggi-tinggi. Cewek yang 1 keteknya hitam. Dia malu-malu angkat tangan. Cewek yang lain keteknya putih. Dia bisa angkat tangan dengan sepenuh hati. Akibatnya banyak mobil berhenti dan rata" mobil yang berhenti, pengemudinya adalah laki-laki. Dan mereka pun berebut untuk mengganti ban mobil cewek tersebut.



"Kulit ketiakmu tidak secerah yang kamu mau,
Rexona Skin Light dengan minyak biji bunga matahari melindungi dan menutrisi kulit untuk kulit ketiak yang lebih cerah, cerahnya kulit ketiakmu perhatian pun tertuju kepadamu, Rexona Skin Light"


Komentar :

"cerahnya kulit ketiakmu perhatian pun tertuju kepadamu"
Apakah setiap orang harus memamerkan ketiaknya agar semua orang perhatian kepada  kita, bisa berabe kalo kita cari perhatian orang kita harus memamerkan ketiak kita, toh orang lain belum tentu tau ketiak kita bau atau tidak, bisa" kita dikatain orang yang tidak waras nantinya.

Di iklan ini dikampanyekan bahwa cewek gak mesti bisa ganti ban sendiri. Manfaatkanlah kecantikan anda untuk minta bantuan, karena semua orang ingin membantu cewek cantik ( kalo jelek, nanti dulu!!! ). Padahal bukannya kaum perempuan lagi sibuk berjuang untuk persamaan? Gimana mau bicara persamaan kalo ganti ban aja membedakan warna ketiak?


di iklan ini juga ada perilaku yang tidak baik sesudah ban nya dibetulin bukanya bilang terima kasih dulu, yang ada si cewek langsung niggalin pergi, sungguh merana nasib cowok” yang nambal ban, seperti pepatah air susu dibalas air tuba.

ingat kalau kita menolong orang bukan karena ketiak nya loeh,,,
dan jangan lupa ucapkan terima kasih kalau kita sudah dikasih pertolongan orang lain,,,

0 komentar:

Posting Komentar